Detail Berita

shape
"Poltekkes Mamuju sebagai Wilayah Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani"

Peringatan Hari Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) ke-48

Foto 1

Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Mamuju Mengucapkan Selamat Hari Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) ke-48

KORPRI yang bijak dapat menginspirasi dalam perkataan, ucapan, tindakan, menyalakan imajinasi, dan menanamkan cinta tanah air juga mampu menjadi agen transformasi sumber daya manusia nasional. Ini adalah seni profesional tertinggi anggota KORPRI untuk membangkitkan semangat profesionalitas seluruh PNS kreatif. Tugas Aparatur Sipil Negara saat ini bukanlah untuk kepentingan golongan, tetapi untuk perekat pemersatu bangsa.

Selamat hari jadi Organisasi Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) dan Dirgahayu ke 48 semoga peringatan HUT KORPRI mampu menginspirasi dalam membentuk karakter anggota juga insan Aparatur Sipil Negara melalui setiap tugas maupun kegiatan bertujuan sebagai meningkatkan kinerja terutama di bidang pelayanan publik yang baik mengenai kemandirian, netralitas, kepahlawanan, sumpah (Ikrar), kedisiplinan serta profesionalisme dalam tingkatkan disiplin dan melaksanakan sumpah/janji pegawai negri sipil (Panca Prasetya Korps Pegawai Republik Indonesia) sebagaimana semangat kebersamaan dan kekeluargaan pada tanggal 29 Nopember.